PLN Peranap rusuh

Di antara penyebab kerusakan alat-alat rumah tangga elektronik adalah PLN. Pengguna komputer misalnya. Ketika sedang mencetak atau membuka aplikasi office yang sangat berhubungan dengan printer, tiba-tiba PLN mati mendadak. Ini dapat menyebabkan program office dan driver printer error sehingga kinerja komputer menjadi melambat. Syukur-syukur, disk dan hardware lainnya tidak bermasalah.

Maka, tidak beruntunglah nasib orang Peranap. Dalam beberapa hari ini, PLN mulai getol lagi aksinya, main mati-matikan pendadak arus listrik. Bahkan, hari Senin yang merupakan hari terpadat aktivitas perkantoran, 19 Agustus 2013 lalu, PLN mati seharian.

Semoga masyarakat Peranap dapat bersabar.

Share:

No comments:

Post a Comment

Recent Posts

PENCARIAN

Label

Postingan Populer