Menjadi satu-satunya perahu dari Indragiri Hulu dalam Festival Jalur Pangean, Kuantan Singingi 5-7 Mei 2015 Rengas Sakti dari Napal Semelinang Tebing Peranap mendapatkan potensi dukungan suporter yang melimpah. Tetapi, harapan tersebut kandas. Rengas Sakti terjungkal oleh Sipasan, perahu andalan tuan rumah....
Perbandingan Jalan Peranap Tebo–Peranap Muara Bungo via Pasir Mayang dengan via Kiliran Jao
Masyarakat Peranap yang ingin ke Jambi dapat menempuh dua jalur yakni via Pasir Mayang dan via Kiliran Jao. Jalan Peranap Pasir Mayang merupakan jalan eks PT. IFA yang merupakan jalan tanah sehingga hanya dapat ditempuh sepeda motor kalau kondisi tidak hujan. Untuk menyeberangi Batang Tebo, sudah ada Jembatan Tebo II di Serai Serumpun Kabupaten Tebo...
Khatib Sulthon Peranap, Larangan dalam Islam adalah menjaga eksisten manusia
Khutbah Jumat di masjid as-Sulthon, Pincuran Mas Kelurahan Peranap, yang dibangun di atas tanah yang dihibahkan oleh kerabat Sultan Muda Peranap, Drs.H.T.Mukhtaruddin dan keluarga ini, dibuka oleh khatib dengan menyampaikan bahwa larangan-larangan dalam agama Islam pada dasarnya adalah untuk menjaga eksistensi manusia itu sendiri....
Ada apa di balik bantuan rumah godang lima puluh oleh tokoh peranap
Drs.H.Tengku Mukhtaruddin, salah satu tokoh peranap yang masyhur saat ini membangun Rumah Godang Datuk Majo Tuan Pasukuan Piliang Jorong Puah Data Nagari Koto Tinggi Kecamatan Gunuang Omeh Kabupaten Lima Puluh Koto Propinsi Sumatera Barat. Ada apa di balik bantuan tersebut?...
Rakaat Tarawih yang umum di Peranap 23 rakaat
Sebenarnya shalat tarawih hanya merupakan shalat sunnat. Oleh karenanya, isu mengenai shalat tarawih seharusnya tidak esensial, apalagi sebagai pengganti shalat malam, shalat tarawih sebenarnya dapat dilakukan sesuai kemampuan. Bahkan, ada ahli yang menyebutkan bahwa shalat tarawih justeru lebih afdal dilakukan sendirian daripada berjamaah. Berjamaah...
Masyarakat Peranap mulai tarawih
Ada tiga opsi memulai puasa tahun ini. Bagi pengikut Naqsabandiyah dan An-Nadzir, malam ini merupakan tarawih ke-3. Bagi Muhammadiyah, malam ini merupakan tarawih ke-2. Dan bagi pemerintah, ini adalah tarawih pertama. Bagaimana dengan masyarakat Peranap?...
Kampung Tongah muncul di situs kemdikbud
Banyak yang sudah tidak peduli dengan cerita dan sejarah, karena menurut orang zaman sekarang “sejarah dan cerita” tersebut “dak mandatang’an bogheh”. Barulah, kalau ada sengketa tanah atau wilaya, sejarah dan tombo baru diungkit....